Kalau ayahmu seperti ayah mereka, ibumu seperti ibu mereka, kakekmu seperti kakek mereka, aku pasti memberikan bagian yang sama seperti bagian mereka
Umar Bin Khaththab kepada anaknya ‘Abdullah bin Umar
Penggalan dialog atau Jawaban Umar Bin Khaththab kepada anaknya ‘Abdullah bin Umar itu adalah untuk menjawab protes ketika Khafilah yang terkenal dengan julukan Amirul Mukminin ini ketika beliau memberikan 1000 Dirham masing2 kepada Hasan dan Husen.. Sedangkan anaknya sendiri hanya mendapatkan 500 Dirham atau hanya setengahnya. Continue reading