Beau Lebens adalah keynote speaker (pembicara kunci) pada Event WordCamp Indonesia 2010 (#WordCampID) kali ini, Bapak WordPress dunia, saudara kita juga si Matt tidak bisa hadir karena ada acara yang mendadak dan mendesak, tapi berdasarkan konfirmasi dari Valent Mustamin, beliau akan hadir di WordCamp Indonesia 2011 nanti, yang besar kemungkinan akan di selenggarakan di lain kota.

WordCamp Indonesia 2010
WordCamp Indonesia 2010

Banyak pembicara dan peserta hebat yang datang disini, mulai dari Microsoft Indonesia, Beau Lebens, MySQL team, Agus dari iCreativeLabs bandung, Made Wirayana dan masih banyak lagi.

Sedangkan dari peserta, kami sempat bertemu Budi Putra, Pak Zam, Fikri Rasyid dan temannya, Mas Eko Raider Host dan temannya, Anggi, Dian Ara, Agus dari ICL, Daus, Andra Anak Cerdas (Media Ide), Epat dan masih banyak lagi yang tentu saja belum bisa kami sebutkan satu persatu.Bahkan ada peserta dari malaysia lo, dia demo menggunakan AppEnginenya Google untuk bikin cache dari situs wordpress kita… mantrap!!!

Semua Acara berjalan cukup nyaman, kami bertemu dengan saudara2 online dan sebagian besar respon ketika pertama kali bertemu adalah “Ternyata berbeda yaa dengan di Gravatar (headspin)

Event yang meriah, banyak hadiah (bagi yang dapat) dan hanya satu catatan yang saya temukan di WordCamp Indonesia 2010 ini…

ACnya terlalu dingin (banana_rock)

Mari kita berjalan dan lebih produktif di 2010 dan semoga bisa bersua kembali di WordCamp Indonesia 2011…. ada quote menarik yang saya dapatkan setelah mengikuti event ini.

Edy Cahyono and Jauhari on WordCamp Indonesia 2010

jalan termudah untuk sukses adalah unik! via tweet

foto 1 courtesy of Pitra (media ide / @anakcerdas)
foto 2 courtesy of Suprie via Edy Cahyono,

0 Shares:
0 comments
  1. anda benar mas, AC-nya terlalu dingin sampe gak pernah lepas dari sweeter (sick)
    oiya, salam kenal mas. walaupun gak sempet kenalan pas di wordcamp, mudah2an silaturahimnya gak cuma sampai wordcamp doank ya (drinking)
    .-= Ishlah´s last blog ..WordCamp Indonesia 2010 =-.

  2. senang bisa ketemu scara langsung.
    meski tidak sempat salaman & say hai.
    namun itu masih lebih baik dari pada hanya
    melihat nama mas saja di footer blog wp orang lain. :)

    sy teman adhika, owner pasarbatik[dot]com, dari bekasi
    .-= aditya´s last blog ..WordCamp Indonesia 2010 =-.

  3. wah gak ketemu mas jauhari di wordcamp gara2 disuruh jaga kontrakan ma mas eko raiderhost, semoga kapan2 bis ketemu lagi kayak di JEC kemaren….

  4. Ping-balik: Michael Davis
  5. Ping-balik: Nurudin Jauhari
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like

Recovery Pasca Sakit Abses

Setahu kami penyakit Abses mempunyai beberapa tingkatan, dan Alhamdulillah penyakit yang sedang kami derita belum termasuk kategori yang…

URL as UI

Got nice article form Jakob Nielsen The URL will continue to be part of the Web user interface…

Cakap ?

Banyak makna emang, Cakap bisa berarti Pandai, Pintar, tapi bisa juga berarti berbicara empat mata atau lebih, dan…

Kenangan yang indah

Malam tadi, Nurudin Jauhari dan sekeluarga mendapat khabar dari jogja berita “LELAYU”, tentang telah berpulangnya Kakek Nurudin Jauhari…