Anu sebagai #maniac Game Tower Defense serial Kingdom Rush bagi saya tetaplah terbaik. Kingdom Rush bukanlah Multiplayer (setidaknya) hingga versi 2014 (Origins). Tapi Kingdom Rush tetaplah Kingdom Rush. Asik dan menarik.

Dan Juli kemarin Kingdom Rush siap menghadirkan seri berikutnya dengan Kingdom Rush Vengeance dengan tokoh Sentralnya Lord Vez’nan, walaupun sampai saat ini belum tau kapan akan hadir, tapi dari beberapa Teaser nya akan menarik.

Oiya Lord Vez’nan sendiri adalah salah satu hero In-App Purchase yang bisa kita dapatkan di Kingdom Rush Origins.

Ironhide Studios, Perusahan Game Indie dibelakang serial Kingdom Rush ini adalah perusahaan Game yang berasal dari negara Uruguay.

Konsep Desain Kingdom Rush sendiri menggunakan karakter2 kartun yang gimana gitu membuat kepingin betah memainkannya.

Ya memang Kingdom Rush bukanlah game Gratis kecuali seri pertama, dan menerapkan In App Purchase untuk pembelian item dan HEROESnya biar mainnya makin greget.

Lord Vez'nan Kingdom Rush Vengeance
Lord Vez’nan Kingdom Rush Vengeance

Yang mau mengetahui perkembangan dari Kingdom Rush Vengeance ini bisa memantau akun Twitternya Lord Vez’nan disini https://twitter.com/LordVeznan. Akunnya lumayan aktif kok

Dan Kingdom Rush Vengeance ini pasti akan saya selalu nantikan. Sistem Playnya yang unik dan kemampuan dan strategi kita upgrade Tower akan sangat menentukan hasil game yang sedang kita jalankan. Jadi Bagaimana dengan kalian?

Jujur saja sih Kingdom Rush adalah salah satu Game Developer Indie yang mengena dihati, tertuama serial Tower Defense Kingdom Rush inya ini

@pakdhw

Dengan mewabahnya MOBA dan model2 PUPG apakah masih memainkan Game Offline seperti model Tower Defense ala Kingdom Rush ginian?

0 Shares:
2 comments
Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like
Foto Terbaru Avril Lavigne 2015
Read More

Fly ala Avril Lavigne

Mabur, Terbang adalah semacam istilah bagi sebagian orang dan sebagian yang lain untuk memberikan sebuah pemaknaan bahwa itu…