WordPress Theme: Pemuda

Sebaik baik-baik manusia adalah manusia yang bermanfaat dan berguna bagi orang lain

Falsafah sederhana ini saya coba lakukan sebisa mungkin dan semampu mungkin. Tak dinyana dan disangka ternyata sekarang (27 Oktober) adalah Hari Blogger Nasional tahun 2008 yang mana jatuh pada 27 Oktober. Dan tak dinyana dan disangka pula besok 28 Oktober adalah hari Sumpah Pemuda bagi Bangsa Indonesia.

Dalam rangka dua hari spesial ini, sudilah kiranya saya mempersembahkan sebuah WordPress themes bertema Majalah dengan corak Merah sebagai warna bendera bangsa kita. Saya beri nama tema kali ini Pemuda

Tema ini ada dua versi, Lite version dan Pro version. Yang saya release kali ini adalah versi Lite. versi Pro akan segera menyusul kemudian dengan dukungan dan fasilitas yang lebih mantap.

Okeh cukup dulu cuap cuapnya. Dan selamat menikmati Pemuda semoga bermanfaat. Jika masih penasaran? Check aja demonya

Pro Pemuda sudah Tersedia ;)

Unique Premium WordPress Themes

0 Shares:
67 comments
  1. Kira2 Mas Jauhari bisa mengerjakan tema sesuai pesanan konsumen? bisa gak ya? Kalo bisa, balas di Email: [email protected], saya akan kirimkan CSS tema pesanannya.. trus infokan juga besaran kontraknya ya? biar aku tau.. tengkyu…

  2. keren template blog di atas karena saya suka design, tempat penempatan konten dan tempat iklan. Btw apakah template ini bisa saya pakai untuk blog blogspot saya ?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like

Terpaku

Waktu kemaren sempat posting tentang Mozilla Firefox 3.0 Beta 3 banyak yang komplain kenapa kok cuma gambar aja,…

Kemaren dan Kemarennya

Saya ucapkan turut berbahagia atas keberanian seorang UPI maupun mantan UPI yang telah bernai menjalankan 1/2 dari dien,…
Read More

Penyerahan Hadiah HOT XL

Pada pagi tanggal 4 April 2013 ini. @xl123 sedang mengadakan event penyerahan Hadiah HOT XL yang mana sebuah…

Berfikir Terbalik

Terkadang kalau kita mau sedikit mencermati film2 made in Hollywood sering sekali saya sendiri tercengang. Cerita2 yang ditawarkan…