Inilah kali ketiga, WordCampIndonesia.com di selenggarakan, dan untuk kali pertama WordCampID di selenggarakan di luar ibukota Jakarta. Bandung adalah kota pertama yang beruntung untuk event WordCampID di luar jakarta ini. Sayangnya seperti telah disebutkan lalu lalu, Ma.tt dedengkot WordPress belum bisa kembali hadir di Indonesia, Ada something to do yang membuatnya kembali berhalangan hadir disini.
Tapi masih banyak jagoan yang hadir disini, baik dari negeri kita sendiri maupun dari negeri lain. Semuanya memberikan sesuatu yang special dan sungguh menggugah semangat ber interaksi dengan WordPress dan ber kontribusinya.
Konsep di event WordCampID kali ini sedikit beda, nuansa lebih ke nuansa networking, karena meja di susun berkelompok2 yang membuat dan terjadi banyak sub diskusi yang akhirnya akan membuat nuansa pembuatan atau pengokohan jaringan lebih baik.

Dibanding event yang pertama dan kedua, pemateripun hadir lebih banyak, Mulai dari Nokia, Microsoft, Jagoan Optimasi WordPress, CDN Server, BlackBerry App, kisah sukses, WordPress MVC Framework, iCreativeLabs dengan Tokokoo, WP Charity yang dibawakan sangat cantik oleh Pak Zam dan masih banyak lagi.
Foto-foto WordCampID 2011 Bandung
Terlepas dari begitu meriahnya event WordCampID ini, ada beberapa catatan dan yang saya tangkap kurang lebih seperti ini
- Menu Makanan: Sebagai warga jogja menu makanan yang ditawarkan sedikit tawar dan kurang menggigit.
- Koneksi Internet: Kalau boleh jujur, inilah event yang bernuansa network (geeks) tapi dengan pelayan koneksi terparah yang pernah saya alami ;)
Itu Dua catatan utama yang saya tangkap dari event ini, secara keseluruhan saya cukup mendapatkan banyak ilmu dan senjata baru untuk mengarungi 2011, sepertinya lebih giat berkontribusi di WordPress adalah pilihan yang saya harus kembali ambil.
Gambate, sampai jumpa di WordCampID 2012 di Yogyakarta ;)
[…] ini bisa bilang Event WordCamp yang paling joss yang pernah saya ikuti, dari info Mas Panitia, ini merupakan event WordCamp […]
[…] Travelling ke Bandung tepatnya dalam Event Akbar Tahunan WordPress yang dikenal dengan WordCamp. WordCamp di Bandung sangat spesial karena wilayah bandung yang unik dan juga view bangunan2 serta area yang sangat […]
[…] di bilang mungkin ini episode kesekian naik kereta. Seingat ku terakhir naik kereta adalah acara WordCamp Bandung (Event yang konon Tahunan dari WordPress) […]
Wow, nampaknya seru juga atmosfer WordPress di Indonesia :D
Yg IdWordcamp di Yogyakarta masih belum diselenggarakan ya Mas?
[…] Februari 2011Hasil Test MotoGP 2011 di Sepang 1 Februari 2011Option GlobeSurfer II: Dimanakah kau..Bandung #WordCampIDBaca Komik Naruto Bagian 525Menikmati PonjongBaca Komik Naruto 524 Online#Bike1000km bersama […]
@gojeg mwahahaha ora lulus kowe le dadi wong gunungkidul jeg :))
Gojeg: Toss :p
wah ada wordcamp lagi ya, bagi oleh2 tips & triknya dong mas :D
Perjalanan pertama ke Bandung bersama belalang.. :((
Halah .. event kali ini saya juga kelolosan .. jan kurang gaul tenan ki …
Insya Allah Jogja jangan sampai ketinggalan
nice info..sukses selalu..
Telp : 0341 – 8441777
“We make you online..!”
Bandung #WordCampID http://bit.ly/i0aA7m via @jauhari