Hampir setiap hari saya selalu menyempatkan untuk menyapa blog-blog tetangga. Dan pada suatu kali saya ke blog mas enda dan saya membaca salah satu postingan yang cukup lebih memberikan pandangan kepada saya tentang hidup.

Hidup menurut blogger ini patut disyukuri karena masih penuh dengan kejutan-kejutan. Dengan aneka macem sajian kejutan di negeri ini entah itu mulai orang nikah, orang cerai, kasus lapindo yang masih aja melenyapkan desa desa di sidoarjo dan kejutan yang lain. Sebentar lagi ramadhan, dan saya sangat berhadap di Ramadhan kali ini pun akan penuh kejutan-kejutan dalam spiritual saya dan tentunya kejutan yang saya harapkan adalah kejutan kejutan yang positif.

Marhaban yaa Ramadhan

0 Shares:
0 comments
  1. Semoga kejutan2 spiritual yg dialami senantiasa mengarah kepada kebaikan dan ketaqwaan, serta bisa dibagikan kepada banyak orang melalui blog ini.
    Selamat menikmati ramadhan, Mas Jauhari :)

  2. kejutan? sudah tuh pan sekarang kompak nih awal puasa dan lebarannya , kejutan sekali mengingat tahun2 lalu sering ada selisih pendapat tentang ini :)

    Semoga aza umat Islam Indonesia ( pada khususnya dan seluruh dunia pada umumnya ) selalu kompak, rapatkan dan luruskan barisan, menuju dunia Islam yang di cita – citakan.

    Selamat shaum Ramadhan, semoga amalan ibadah kita diterima oleh Allah SWT dan dilipat gandakan balasannya,.

    Amien ya Rabbal Allamin

  3. Bulan indah penuh barkhah, hidayah akan datang. Mari kita sambut dengan suka cita, dengan bersihkan pikiran dan sucikan hati.

    Ario Dipoyono mohon maaf klo dalam perjalanan hidup ini ada salah-salah tulis ato salah-salah kata.

    Mari kita sambut Bulan Suci Ramadhan 1427 H :d :d

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You May Also Like

Pondok Makan Sumilir

Pondok Makan Sumilir Spesial Ikan Bakar ini berlokasi di Kecamatan Ponjong. Pondok Makan Sumilir ini milik keluarga Besar…